Share This

Perilisan ulang Avengers: Endgame yang sempat di gembar-gemborkan dilakukan Disney hanya untuk semata-mata menyusul pendapatan Avatar buatan James Cameron. Ternyata sampai sekarang masih lah belum dapat menyaingi pendapatan film Avatar. Dengan total pendapatan $2.788 Miliar Avengers: Endgame masih lah membutuhkan $38 Juta yang artinya angka nya terlalu tipis untuk sebuah “Mega Franchise” seperti Avengers ini, Keputusan yang cukup unik memang mengingat pernytaan Kevin Fiege beberapa minggu lalu.

Perilisan Ulang Avengers: EndgameHadir dengan tribute terhadap mendiang Stan Lee, beberapa adegan yang dipotong hingga Preview Spider-Man Far from Home. Walau Disney menbantah fakta itu namun nyatanya dari gerakan yang diambil seperti memang ingin memenangkan pendapat tertinggi Box Office.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!