Share This

Setelah skin April Fool, sekarang Riot melanjutkan perilisan skin dari lini Blood Moon, tapi yang aneh adalah pada tahun ini hanya ada satu skin dengan tema tersebut yaitu Blood Moon Evelynn. Sayangnya skin ini menuai respon yang kurang positif dari para fans melalui kolom komentar pada video youtube yang bisa kalian tonton diatas. Bahkan seorang user berkomentar bahwa dia lebih tertarik dengan skin Blood Moon Evelynn yang dibuat oleh seorang fan bernama Erai Violett.

blood moon

Sedikit hal yang menarik mengenai skin ini adalah bahwa skin ini merupakan skin Evelynn setelah 4 tahun tidak mendapatkan skin sama sekali.

Selain skin Evelynn, skin Mecha Zero juga mendapatkan beberapa chroma baru yang sangat mengubah penampilannya. Untuk kalian yang penasaran bisa langsung menonton video dibawah ini.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!