Share This

Fortnite adalah game yang cukup disukai beberapa gamer dimana juga pesaing dari game populer PUBG. Dimana mereka selalu mengembangkan dan meng-update terus game nya. Di event kali ini, Fortnite mengadakan event yang berlangsung tanggal 8 Mei 2018, yaitu event Avengers: Infinity War Crossover Mode atau Infinity Gauntlet Mashup. Event ini termasuk Limited Event pada Season 4 terbaru dari Game Fortnite.

Di event ini sistem permainan battleroyal biasa yang berjumlah 100 orang di dalam map, lalu mereka tetap memperebutkan kemenangan dan mencoba bertahan hidup hingga 1 orang yang tersisa didalam game. Bedanya, di game ini terdapat senjata yang cukup langkah yaitu Infinity Gauntlet. Yang seperti kita tahu, senjata ini adalah senjata yang dipakai oleh Thanos di film Avengers: Infinity War. Pemain yang memakai Infinity Gauntlet akan berubah menjadi Thanos yang sudah lengkap dengan Infinity Stone-nya. Event ini masih belum dikonfirmasi kembali oleh pihak Epic Games, kira-kira dilihat dari Limited Event di season sebelumnya, event ini hanya berjalan 1 minggu saja. Bagaimana kah pendapat kalian tentang update yang dilakukan oleh game Fortnite ini ? Apakah kalian tertarik mencobanya ? Silahkan tulis di kolom komentar.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!