Drake Hadirkan Musik Video Untuk Kiki Challenge

Share This

Setelah viral di berbagai platform, Drake akhirnya merilis music video untuk lagu In My Feelings atau yang lebih dikenal dengan Kiki Challenge. Layaknya musik video untuk lagu Work yang sebelumnya ia bawakan Bersama dengan Rihanna, video untuk lagu Drake kali ini masih mengusung tema menyenangkan yang berisakan dirinya bersama masyarakat lainnya serta para dancers yang menari kepada lagu In My Feelings. Uniknya pada ending credit scenes musik video ini, Drake menambahkan potongan video orang-orang yang telah melakukan Kiki Challenge termasuk para selbritis seperti, Dua Lupa, DJ Khaled, Ciara, dan juga Liza Koshi dan banyak lainnya. Apakah kalian adalah salah satu orang yang telah melakukan challenge ini?

Baca Juga Artikel Lainnya Disini 

kiki challenge
Drake yang kerap tampil dengan gaya santai namun stylist
Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!