Share This

Boy Erased sebuah film Hollywood arahan Joel Edgerton yang akan dibintangi aktor sebesar Nicole Kidman, Russell Crowe, Joe Alwyn, dan Lucas Hedges. Mengisahkan tentang perkemahaan untuk kaum gay yang ingin disembuhkan. Lagi-lagi sebuah film tentang homoseksual yang diangkat dari kisah nyata. Mengingat keadaan di Amerika sendiri, setelah Love, Simon nampaknya memang akan ada banyak film tentang LGBT berikutnya yang siap diangkat ke layar lebar.

Temukan Artikel Lainnya Disini.

 

boy erased
Troye mengaku film ini terasa amat mirip dengan kehidupan aslinya.

Pasar LGBT Yang Besar di Amerika Serikat

Tentunya salah satu hal menarik dari film ini adalah Troye Sivan yang lebih dikenala sebagai penyanyi asal Australia akan bermain sebagai salah satu castnya. Bukan dipilih sembarangan, Troye sendiri adalah seorang homoseksual yang kerap memberikan penyuluhan tentang seksualitas anak muda seumurannya dan kerap membicarakan tentang tantangan yang ia hadapi sebagai seorang gay. Apakah kalian tertarik dengan film Boy Erased berikut?

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!