Trailer Baru Serial Animasi Star Wars Resistance

Share This

Setelah dinantikan akhirnya Disney merilis trailer terbaru untuk serial animasi dari Star Wars Resistance. Terinspirasi dari galaxy far far away yang amat luas, Disney terinspirasi untuk menambahkan karakter yang ada di universe Star Wars dengan menghadirkan serial animasi ini. Bukan hanya itu, hal ini tentunya juga menjadi bagian dari perjanjian Disney yang beberapa tahun lalu telah resmi mengambil ahli franchise dari film legendaris Star Wars.

Temukan Artikel Lainnya Disini.

star wars resistance
Tampilan baru karakter animasi Star Wars.

Bagi kalian para fans Star Wars, apakah kalian tertarik untuk menonton serial animasi Star Wars Resistance? meski belum tentu akan seseru film aslinya. Dapat dipastikan akan ada beberapa karakter lama yang tentunya akan muncul dalam bentuk animasi. Hmm…apakah Disney mampu untuk kembali menghibur para fans Star Wars?

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!