Share This

Square Enix mengumumkan bahwa akan merilis game FF XV Pocket Edition HD pada konsol Xbox One dan PlayStation 4. Game yang tadinya dirilis pada mobile ini juga akan segera dirilis pada konsol Nintendo Switch segera ! Tentu saja karena game yang diperuntukkan untuk mobile ini di rilis pada konsol, para pemain akan disuguhi grafik yang “ditingkatkan”.

Game ini sudah bisa kalian beli dari sekarang seharga $29.99 (Sekitar 446 ribu Rupiah) dan untuk 6 hari kedepan kalian bisa mendapatkan potongan harga 40% loh, tentu saja dengan mengeluarkan uang sebesar itu kalian langsung mendapatkan full episode dari game ini dan tidak harus membeli per episode lagi.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!