Share This

Figure ke 7 dari lini figma Overwatch kembali dirilis ! Kali ini giliran Pharah yang terkenal sebagai penembak jarak jauh dari atas udara. Figma Pharah ini akan dijual ¥8,148 (Sekitar 1 Jutaan Rupiah) dan akan dirilis pada bulan Oktober 2019 mendatang.

Figure ini akan datang dengan dua kepala yang berbeda yakni tanpa helm dan dengan helm. Selain itu kalian juga akan mendapatkan bagian opsional seperti Rocket Launcher yang merupakan senjata utama dari Pharah dan bagian bahu yang dapat ditukar dengan bahu saat menggunakan ultimate Barrage.

Sayangnya sedikit kekurangan dari gue tentang figure ini adalah tidak adanya part transparan efek atau roket dari Barrage itu sendiri. Dengan harga 1 juta, rasanya kurang worth tanpa effect parts tersebut.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!