Skin Lu Bu

Reaper Mendapatkan Skin Lu Bu untuk Merayakan Lunar New Year

Share This

Event Lunar New Year Overwatch akan dimulai pada tanggal 24 Januari 2019 mendatang dan seperti biasa akun twitter Overwatch akan merilis teaser-teaser dari skin yang akan dirilis pada event tersebut setiap harinya. Nah yang cukup menarik adalah Reaper akan menjadi yang pertama dan akun twitter @PlayOverwatch menampilkan skin Lu Bu yang sangat keren dan sangat cocok dengan Reaper menurut gue sebagai seorang karakter yang terlihat antagonis.

Skin Lu Bu ini mengambil referensi yang paling ikonik dari sang jenderal yakni dua buah bulu panjang berwarna merah yang menghiasi helm dari sang karakter, warna merah yang merupakan warna dari Lu Bu juga terlihat dominan menghiasi skin ini.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!