Octopath Traveler versi PC

Octopath Traveler Versi PC Dikonfirmasi akan Dirilis pada Tanggal 7 Juni

Share This

Square Enix mengkonfirmasi bahwa game bergenre RPG eksklusif Nintendo Switch yakni Octopath Traveler akan diporting ke PC sesuai rumor yang beredar dan Octopath Traveler versi PC ini akan dirilis pada tanggal 7 Juni 2019 mendatang pada platform Steam.

Bisa dibilang konfirmasi dari pihak Square Enix termasuk leak karena post blog mengenai hal tersebut sudah dihapus oleh pihak Square Enix dan dalam pengumuman tersebut tidak ada hal baru yang akan diimplementasikan jadi bisa dibilang game ini akan menjadi pure porting dari versi Nintendo Switchnya.

Octopath Traveler juga merupakan salah satu game yang harus kalian miliki terutama untuk mereka yang belum mempunyai Nintendo Switch. Akhirnya dengan adanya porting game ini ke versi PC semua penikmat JRPG bisa menikmati game yang masih menerapkan turn-based tradisional ini.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!