Share This

2K Games baru-baru ini kembali berulah dengan menempatkan sebuah in-game ads yang tidak dapat di skip pada game NBA 2K21.

Hal ini diawali dengan laporan dari seorang player yang mendapati bahwa pada saat dirinya sedang memainkan game NBA 2K21 yang dimana memunculkan iklan dari sebuah Virtual Headset Oculus.

2K Games add in-game Ads
2K Games add in-game Ads

Hal ini ikut dikonfirmasi oleh player lainnya yang merasakan hal yang sama pada versi PlayStation 4, Xbox One dan juga PC. Mengingat gamenya sendiri sudah berada pada angka full price yakni 60 USD, tentu gerakan ini bukanlah yang terbaik dan tentu saja mendapatkan backlash yang cukup buruk dari para pemainnya.

Menurut kalian gimana mengenai permasalahan in-game ads ini?

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!