escape from naraka

Escape From Naraka Siap di Publish HeadUp Games!

Share This

Developer asal Yogyakarta yang kini tengah mengerjakan Escape From Naraka Xelo Games, umumkan kerja sama dengan HeadUp Games yang merupakan Developer sekaligus Publisher asal Jerman yang cukup di kenal dengan game-gamenya yaitu Supermeat boy, Binding of Isaac dan juga Deadcell.

Escape From Naraka sendiri kini telah dalam tahap akhir dari pengembangannya dan direncanakan untuk siap pada Q3 tahun 2021 ini. Dengan membawa genre platformer puzzle dan juga sedikit elemen run n’ shoot ini nampaknya akan sangat menarik, terlebih lagi dengan makhluk-makhluk astral khas Indonesia layaknya Genderuwo.

Melihat dari konsep yang dibawa dan juga gameplay menarik, nampaknya game Indonesia satu ini patut untuk ditunggu!

 

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!