Mortal Kombat

Mortal Kombat 11 Paling Laris Dari Semua Judul Game Mortal Kombat!

Share This

Fighting games yang dikembangkan oleh NetherRealm Studio yaitu Mortal Kombat 11, kini sukses menjadi game Mortal Kombat paling laris sepanjang sejarah dengan terjual lebih dari 12 juta copy di seluruh dunia.

Mortal Kombat 11

Kesuksesan Mortal Kombat ini bahkan berhasil melampaui Mortal Kombat X yang rilis di tahun 2015 silam dengan berhasil terjual hampir 11 juta copy di seluruh dunia. Kesuksesan keseluruhan franchise Mortal Kombat sendiri bahkan terhitung sudah terjual lebih dari 73 juta copy.

Mortal Kombat 11

Kabar luar biasa dari Mortal Kombat ini diikuti dengan pengumuman bahwa NetherRealm saat ini sudah berfokus dengan proyek lainnya dan sudah tidak akan memberikan update DLC ataupun content terbaru untuk Mortal Kombat 11 nantinya.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!