Serial Animasi League of Legends Yaitu Arcane, Kini Siap Rilis!!

Share This

Menjadi penutup manis sepanjang tahun 2021 untuk League of Legends, Riot Games kini berikan hal baru setelah Worlds 2021 yaitu League of Legends Arcane yang merupakan serial animasi hasil kerja sama antara Riot Games dan juga Netflix.

Arcane

Arcane ini tentunya menjadi acara televisi pertama Riot Games yang tentunya menjadi pondasi awal untuk perusahaan ini lebih menyeluruh dalam memasuki industri entertainment.

Acara televisi ini tentunya akan dirilis di Netflix pada 7 November 2021 mendatang yang merupakan satu hari setelah gelaran tournament terbesar untuk LoL sedunia yaitu Worlds 2021.

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!