secretlab

Secretlab TITAN Evo Paper Rex Edition, Kolaborasi Secretlab dan Paper Rex!

Share This

Jum’at (1/3) — Secretlab kembali bekerja sama dengan Paper Rex untuk hadirkan kursi gaming terbaru bertajuk Secretlab TITAN Evo Paper Rex Edition!

secretlab secretlab

 

 

 

 

 

 

Awalnya Ekslusif, Kini Para Penggemar Bisa Miliki Secretlab TITAN Edisi Khusus Ini!

secretlab

Kursi edisi terbatas ini dilengkapi dengan semangat untuk menang dan kecepatan gameplay dari Paper Rex. Terdapat bordir hashtag #WGAMING yang menjadi ciri khas tim ini, di samping kursi VCT Pacific Champions.

Untuk motifnya sendiri terinspirasi dari jersey ikonik edisi pertama mereka yang menampilkan motif khas, dengan warna pink dan biru elektrik di samping kursi. Sedangkan untuk bahannya menggunakan kulit buatan Secretlab NEOTM Hybrid deep ultraviolet, dilengkapi dengan logo tim yang dibordir dengan jahitan berwarna ice white.

Pada awalnya, kursi gaming ini memang dikhususkan untuk mendukung latihan tim Paper Rex. Namun, sekarang kalian sudah bisa memiliki kursi edisi terbatas ini dalam waktu dekat!

Apakah kalian tertarik untuk meminang kursi edisi terbatas ini, guys?

Silakan kunjungi link berikut untuk mendapatkan informasi lebih lanjut terkait produknya: Website | Instagram | X (Twitter)

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!