elden ring

Elden Ring Rilis Story Trailer Terbaru untuk DLC “Shadow of the Erdtree”!

Share This

Rabu (22/5) — FromSoftware baru saja merilis sebuah trailer terbaru yang memberikan sedikit pencerahan tentang latar belakang cerita dari DLC Elden Ring bertajuk “Shadow of the Erdtree”!

Simak trailer lengkapnya di bawah!

Story Trailer DLC Elden Ring Tampilkan Perang Besar antara Messmer dan Warga Erdtree!

elden ring

Berdasarkan beberapa sumber, trailer ini menunjukkan sebuah peperangan besar yang terjadi di Land of Shadow, antara pasukan yang dipimpin oleh Messmer dan mereka yang tinggal di Erdtree. Kali ini kita juga diperlihatkan dengan jelas sosok Miquella, saudari kembar dari Malenia, yang berusaha menghentikan gempuran Messmer.

elden ring

Trailer ini pun diakhiri dengan kumpulan pahlawan yang memberikan penghormatan kepada Miquella. Adegan ini bisa diartikan dengan niat membalaskan dendam ke Messmer, di mana salah satunya adalah kalian sang Tarnished.

Gimana tanggapan kalian tentang trailer ini, guys?

Informasi selengkapnya silakan kunjungi:
Website

Share
Related Articles
nvidia
NVIDIA RTX 50 Series Akhirnya Diumumkan Lewat Event CES 2025
marvel rivals
Marvel Rivals Rilis Trailer Terbaru untuk Sambut Update Musim Pertama
metro runner
Metro Runner Hadir di Mobile untuk Atasi Kekosongan Kalian
dreadout remastered collection
DreadOut Remastered Collection Siap Hadir di Nintendo Switch dan PlayStation
ELDEN RING NIGHTREIGN
Elden Ring Nightreign Hilangkan Fitur Menarik dari Seri Soulsborne
the witcher 4
The Witcher 4 Akan Hadir dengan NPC yang Lebih Interaktif
marvel rivals
Marvel Rivals Umumkan Kehadiran Fantastic Four di Update Musim Pertama
atari
Atari Tiba-tiba Umumkan Kehadiran Konsol Handheld Gamestation Go!